Cara Menggambar Gacha

3.45 (40)

Seni & Desain | 12.1MB

Deskripsi

Menggambar adalah suatu hobi yang sangat menyenangkan. Selain itu, menggambar juga bisa melatih otak untuk berimajinasi. Pada dasarnya, semua orang pernah menggambar. Baik itu sekolah ataupun pada saat kita masih kecil.
Banyak orang menggambar dengan tujuan untuk mengekspresikan diri. Maka dari itu tak jarang bila lukisan hasil seniman terkenal memiliki nilai jual yang mahal.
Untuk mendapatkan gambar yang bagus kamu harus paham terlebih dahulu teknik-teknik dasar menggambar, karena jika kamu tidak memiliki bakat menggambar tentu akan kesulitan untuk memulainya. Teknik yang sering digunakan adalah menggaris, hatching, scribbling, stippling, dan blending.
Selain belajar teknik menggambar, kamu juga harus mempersiapkan alat-alat yang digunakan untuk menggambar seperti: pensil grafit, pena, kuas tinta, pensil warna, crayon, pensil konte, dan spidol.
Untuk menggambar manual kamu bisa menggunakan kertas sebagai media utamanya. ini tentu sangat murah untuk kamu yang ingin memulai belajar menggambar.
Untuk kamu yang ingin belajar menggambar karakter chibi, karakter kartun, gacha karakter, aplikasi ini sangat berguna dan dapat kamu jadikan sebagai referensi untuk menggambar. Selain mudah dan simple, aplikasi cara menggambar ini memiliki banyak kategori dan contoh.
Dilengkapi tutorial langkah demi langkah membuat kamu semakin mudah untuk belajar menggambar.
Kategori dalam aplikasi ini :
- cara menggambar gacha life
- Cara mewarnai gacha
- cara menggambar gacha life gadis
- cara menggambar gacha life step by step
- cara menggambar gacha life karakter
- cara menggambar mata, rambut, badan karakter chibi
semoga aplikasi ini bermanfaat buat kamu semuanya.

Show More Less

Informasi

Perbarui:

Versi: 1.0.0

Butuh: Android 4.2 or later

Rating

BAGIKAN

Kamu juga suka